SKPD Mesti Paham Ruh RPJMD

Menu

Mode Gelap

EDITORIAL · 15 Feb 2016

SKPD Mesti Paham Ruh RPJMD


SKPD Mesti Paham Ruh RPJMD Perbesar

Keefektifan sejumlah Satuan Kerja Perangkat Daerah (SKPD) di lingkup Pemerintah Kabupaten Sumbawa Barat dalam mengelola program dan anggaran ternyata belum sesempurna seperti apa yang diharapkan. Ego sektoral diantara SKPD telah mewarnai perjalanan pembangunan daerah ini, hingga menabrak visi dan misi daerah yang sebenarnya sudah berdiri kokoh. Banyak diantara SKPD yang bahkan “membabi buta” dan kurang paham dalam menjalankan kegiatannya tanpa berpikir dua kali apakah program yang dijalankan itu tepat sasaran ataukah sesuai napas Rencana Pembangunan Jangka Menengah Daerah (RPJMD). Padahal RPJMD adalah ruh pembangunan untuk membawa daerah ini mampu berdiri sejajar dengan daerah-daerah lainnya. Dalam hal ini, apakah SKPD harus belajar lagi bagaimana memahami RPJMD sehingga tidak ada lagi kata “kurang paham” di dalam menerjemahkannya? Ataukah perlu dicarikan penawar agar virus ego sektoral yang bersemayam di tubuh SKPD terobati?. SKPD harus kreatif, jangan melulu mencari keuntungan dari program yang dijalankan, jangan menjadi benalu, jangan pula tak berkarya.  **

About The Author

Trending di KOBARKSB.com

  • 53
    Rapor Merah Buat 2 SKPDFungsi pengawasan yang dimiliki oleh para wakil rakyat yang berada di gedung Bertong tidaklah percuma. Melalui Komisi I Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Sumbawa Barat (KSB) yang membidangi Pemerintahan, Hukum dan Politik, yang otomatis menjadi mitra kerja beberapa Satuan Kerja Perangkat daerah (SKPD) terkait, merasa gerah dengan banyaknya persoalan…
  • 53
    Birokrasi Amburadul12 hari lagi, tepatnya 20 Nopember 2012, Kabupaten Sumbawa Barat akan genap berusia 9 tahun. Kalau kita merujuk kepada semangat awal untuk menjadikan wilayah kemutar telu menjadi sebuah kabupaten baru dengan misi “Mendekatkan Pelayanan Untuk Kesejahteraan Masyarakat”. Maka wajarlah kalau begitu besar harapan warga untuk mengambil manfaat atas keberadaan kabupaten…
  • 50
    Rp. 300 Juta Harga SK Pengangkatan Anggota DewanSebagian besar anggota DPRD Kabupaten Sumbawa Barat (KSB) telah mengajukan kredit pinjaman melalui Bank NTB dengan jaminan Surat Keputusan (SK) pengangkatan sebagai anggota DPRD KSB. Pinjaman tertinggi mencapai Rp. 300 juta yang telah dicairkan.**
  • 49
    8 Perda KSB DibatalkanKebijakan Presiden Joko Widodo untuk membatalkan ribuan Perda bermasalah bukanlah isapan jempol. Pemerintah melalui Menteri Dalam Negeri (Mendagri), menyatakan, telah membatalkan 3.143 Peraturan Daerah (Perda) dan Peraturan Kepala Daerah (Perkada) yang menghambat investasi serta  kemudahan berusaha di daerah. Ternyata, menurut rilis Kementerian Dalam Negeri, 4 Perda Kabupaten Sumbawa Barat (KSB)…
  • 49
    Polandia Jajaki Kerjasama Ekonomi Dengan KSBTaliwang, KOBAR - Pemerintah Kabupaten Sumbawa Barat (KSB) menerima kedatangan perwakilan kedutaan besar Polandia, termasuk telah menyampaikan beberapa hal terkait potensi perekonomian dan pertanian dalam arti luas, sebagai informasi awal dalam rangka rencana kerjasama. Kepala Bappeda KSB, Dr Ir H Amry Rakhman MSi, kepada media ini mengatakan, pertemuan yang dilaksanakan dalam…
  • 48
    Luar Biasa, Dana Aspirasi Akan DihapusGebrakan "Luar Biasa" pemerintahan baru Kabupaten Sumbawa Barat dengan akan menghapus dana Aspirasi DPRD setempat patut diacungi dua jempol. Meski pada akhirnya penghapusan dana itu akan membuat kalangan DPRD "Susah Tidur" dan menimbulkan reaksi beragam, tetapi kebijakan itu sudah sangat tepat, agar peruntukan anggaran daerah digunakan sesuai pada tempatnya, proporsional…
Artikel ini telah dibaca 1 kali

badge-check

Pewarta

Baca Lainnya

19 Tahun KSB, Mau Dibawa Kemana?

3 November 2022 - 20:04

19 Tahun KSB, Mau Dibawa Kemana - Pemerintah Kabupaten Sumbawa Barat

Sirkuit Mandalika dan Sirkuit Samota Jadi Pemantik Geliat Pariwisata NTB

19 Juli 2022 - 19:32

Sirkuit Mandalika dan Sirkuit Samota Jadi Pemantik Geliat Pariwisata NTB - Gubernur NTB, Zulkieflimansyah, Nonton MotoGP 2022 dari Atas Bukit Sirkuit Mandalika Lombok

Kapasitas dan Kebutuhan Tenaga Kerja Berubah, Begini Jejak Perjalanan Proyek Smelter Amman Mineral

11 Juli 2022 - 21:50

Kapasitas dan Kebutuhan Tenaga Kerja Berubah, Begini Jejak Perjalanan Proyek Smelter Amman Mineral - Proyek Smelter PT Amman Mineral Nusa Tenggara, Sumbawa Barat, NTB

NTB Borong Event Balap Motor Top Dunia, Untung Atau Rugi?

27 Juni 2022 - 12:36

NTB Borong Event Balap Motor Top Dunia, Untung Atau Rugi - Gubernur NTB Bersama Bos Infront Moto Racing

APBD Rp 1 Triliun Lebih, Tapi Kemiskinan di KSB Tetap Bertahan 2 Digit

25 Mei 2022 - 03:25

APBD Rp 1 Triliun Lebih, Tapi Kemiskinan di KSB Tetap Bertahan 2 Digit - Bupati Musyafirin Bagi-bagi Bantuan Pada Bulan Ramadan di Desa Labuhan Lalar Taliwang Sumbawa Barat

Firin-Fud Menjabat Tinggal Sebentar, KSB BAIK Bagaimana?

15 Mei 2022 - 18:37

Firin-Fud Menjabat Tinggal Sebentar, KSB BAIK Bagaimana - Musyafirin dan Fud Syaifuddin - Bupati dan Wakil Bupati Sumbawa Barat
Trending di EDITORIAL
Don`t copy text!