Pasar Taliwang Kumuh dan Semrawut, Pemerintah Diminta Tidak Tutup Mata

Menu

Mode Gelap

SUMBAWA BARAT · 5 Jun 2022

Pasar Taliwang Kumuh dan Semrawut, Pemerintah Diminta Tidak Tutup Mata


Pasar Taliwang Kumuh dan Semrawut, Pemerintah Diminta Tidak Tutup Mata Perbesar

Taliwang, KOBARKSB.com – Sejumlah warga masyarakat Kecamatan Taliwang, Kabupaten Sumbawa Barat (KSB), menyoroti soal kondisi Pasar Tana Mira Taliwang yang tampak kumuh dan semrawut. Termasuk soal pengelolaan parkir di Pasar Induk Taliwang tersebut.

“Ini adalah gambar hasil potret kami di salah satu sudut lorong Pasar Taliwang. Kios banyak yang sudah ditutup oleh pemiliknya, karena mungkin sepi pembeli. Sampah berserakan di mana-mana,” tulis Mustafa Hasan, seorang warga Taliwang, di linimasa medsosnya, Minggu, (5/6).

Seharusnya, kata Mustafa, Pemerintah setempat tidak boleh tutup mata atau acuh tak acuh dengan kondisi yang ada. Sebab Pasar Induk Taliwang ini adalah pusat ekonomi masyarakat Taliwang khususnya, dan KSB pada umumnya.

“Mohon kepada pihak pengelola pasar, Perindag, dan dinas terkait lainnya untuk memperhatikan masalah ini, agar Pasar Taliwang tidak terkesan kumuh,” tukas Mustafa.

 

Sementara itu, menanggapi unggahan Mustafa, Mahdalena, berkomentar dengan nada sama. Bahkan ia menyoroti soal tata kelola parkir yang semrawut di Pasar Tana Mira Taliwang.

“Betul Pak, asli kotor Pasar Taliwang. Apa lagi tukang parkir, asli mahal ambil parkirnya Rp 2 ribu. Dikasih Rp 1.000, lain raut mukanya. Dikasih Rp 5 ribu, bilang belum ada uang kecil katanya,” ujar Mahdalena.

Padahal, tambahnya, bukankah telah ada banyak petugas pasar yang telah ditugaskan oleh Pemerintah setempat di lokasi Pasar Tana Mira Taliwang!?. 

“Bukannya sudah banyak petugas pasar! Jangan karcis saja dipungut, tapi fasilitas dan service nol,” tandas Mahdalena, dengan emoji kesal. (kdon)

About The Author

Trending di KOBARKSB.com

  • 94
    Modal Perusda KSB Rp 7,2 Miliar Raib, Jaksa Dalami Dugaan KorupsiTaliwang, KOBARKSB.com - Sejak berdiri tahun 2006 hingga tahun 2021, total penyertaan modal Pemerintah Kabupaten Sumbawa Barat (KSB) kepada Perusda KSB dilaporkan telah mencapai Rp 7.250.000.000. Namun hingga Desember 2021, diketahui hanya Rp 386.856.141 dividen yang diterima Pemda KSB. Atas persoalan ini, Kejaksaan Negeri (Kejari) KSB dikabarkan telah mulai melakukan…
  • 94
    Ketua Pengadilan Tinggi NTB Tinjau Rencana Lokasi Pembangunan Kantor Pengadilan Negeri KSBTaliwang, KOBARKSB.com - Ketua Pengadilan Tinggi (PT) Nusa Tenggara Barat (NTB), Pudjoharsoyo, beserta tim dilaporkan datang berkunjung ke Kabupaten Sumbawa Barat (KSB), guna meninjau rencana lokasi Pembangunan Kantor Pengadilan Negeri (PN) KSB.  Tim Pengadilan Tinggi NTB tiba di Graha Fitrah dan diterima langsung oleh Bupati Sumbawa Barat, H W Musyafirin,…
  • 92
    Harta Kekayaan Bupati Naik, Wakil Bupati Sumbawa Barat Belum LaporTaliwang, KOBARKSB.com - Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) dilaporkan telah merilis Pengumuman Harta Kekayaan Penyelenggara Negara (LHKPN) per 31 Desember 2022, yang disampaikan kepada KPK menggunakan Aplikasi e-LHKPN.  Dalam pengumuman ini disebutkan bahwa Harta Kekayaan Bupati Sumbawa Barat, H W Musyafirin, sesuai tanggal lapor 31 Desember 2022, berjumlah Rp 4.853.337.803. Sedangkan…
  • 88
    Seleksi Pejabat Dijamin BersihTaliwang, KOBARKSB.com - Bupati Sumbawa Barat, H W Musyafirin, menjamin proses seleksi jabatan lowong pejabat pratama yang saat ini tengah berlangsung tidak dipolitisasi. "Saya jamin itu sebab jabatan karir dalam struktur birokrasi pemerintahan sudah diatur dalam Undang-undang Aparatur Sipil Negara. Jadi, semua ada tahapan dan mekanisme yang mengatur, melalui tim…
  • 88
    Kepala Daerah dan Sekda Sibuk Tebar Pesona Hadapi 2024, Birokrasi di KSB Terkotak-kotak dan Berkinerja BurukTaliwang, KOBARKSB.com - Pasca diumumkan Komisi Pemilihan Umum (KPU) bahwa tahapan Pemilu 2024 dimulai 14 Juni 2022. Seketika tensi politik di Kabupaten Sumbawa Barat (KSB) mulai memanas. Genderang perang antar bakal kandidat Kepala Daerah dan bakal calon legislatif pun telah ditabuh. Sayangnya, kondisi ini berakibat pada terkotak-kotaknya birokrasi setempat dan…
  • 88
    Bupati Serahkan SK Pengangkatan CPNS Formasi Tahun 2021 Menjadi PNS Kabupaten Sumbawa BaratTaliwang, KOBARKSB.com - Bupati Sumbawa Barat, H W Musyafirin, dilaporkan telah menyerahkan petikan Surat Keputusan Pengangkatan Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) menjadi Pegawai Negeri Sipil (PNS) Formasi Tahun 2021, yang dirangkaikan dengan pengambilan Sumpah PNS dan Sumpah Jabatan Pejabat Fungsional di Lingkungan Pemerintah Kabupaten Sumbawa Barat (KSB). Menurut laporan Sekretaris…

Eksplorasi konten lain dari KOBARKSB.com

Berlangganan untuk dapatkan pos terbaru lewat email.

Artikel ini telah dibaca 58 kali

badge-check

Editor

Baca Lainnya

#BersamaStopJudiOnline: Diskominfo Sumbawa Barat Ajak Masyarakat Perangi Judi Online

11 September 2024 - 10:51

#BersamaStopJudiOnline Diskominfo Sumbawa Barat Ajak Masyarakat Perangi Judi Online - Iklan Diskominfo Sumbawa Barat

Cetak Bibit Unggul, AMMAN Kembangkan Potensi Selancar di Sumbawa Barat

11 September 2024 - 05:06

Cetak Bibit Unggul, AMMAN Kembangkan Potensi Selancar di Sumbawa Barat - Pantai Jelenga Sumbawa Barat

Amman Mineral Buka 9 Lowongan Kerja Terbaru dengan Gaji Fantastis di Tambang Emas Sumbawa Barat

9 September 2024 - 07:57

Amman Mineral Buka 9 Lowongan Kerja Terbaru dengan Gaji Fantastis di Tambang Emas Sumbawa Barat - Karyawan PT Amman Mineral Internasional Tbk (AMMAN)

Tak Hanya Lezat, Ini Dia Manfaat Sehat Makan Tape Singkong

7 September 2024 - 16:21

Tak Hanya Lezat, Ini Dia Manfaat Sehat Makan Tape Singkong - Oleh-oleh Khas Sumbawa Barat

Tenun Mantar: Warisan Budaya Sumbawa Barat yang Kembali Bersinar Berkat PT Amman Mineral

6 September 2024 - 10:18

Tenun Mantar Warisan Budaya Sumbawa Barat yang Kembali Bersinar Berkat PT Amman Mineral - Pengrajin Alat Tenun Bukan Mesin Sumbawa Barat

Menguak Harta Kekayaan Bakal Cakada KSB 2024 Berdasarkan LHKPN

5 September 2024 - 04:53

Menguak Harta Kekayaan Bakal Cakada KSB 2024 Berdasarkan LHKPN - Pilkada Serentak
Trending di EDITORIAL
Don`t copy text!