DPRD KSB Sahkan 8 Raperda Menjadi Perda Setelah Dilakukan Uji Publik

DPRD KSB Sahkan 8 Raperda Menjadi Perda Setelah Dilakukan Uji Publik - Abidin Nasar - Wakil Ketua DPRD KSB

Taliwang, KOBARKSB.com – Sebanyak 8 Rancangan Peraturan Daerah (Raperda) disahkan menjadi Peraturan Daerah (Perda) oleh Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Sumbawa Barat (KSB).

Kedelapan Perda tersebut disahkan pada sidang paripurna yang berlangsung di Aula Sidang gedung DPRD KSB, Selasa, (17/10). Sidang Paripurna ini dihadiri oleh Bupati Sumbawa Barat, H W Musyafirin beserta jajaran, serta sidang ini dipimpin oleh Wakil Ketua DPRD KSB, Abidin Nasar.

“Raperda yang disahkan ini adalah Raperda yang dibahas dalam masa sidang pertama tahun 2023. Perda baru ini terdiri dari 4 usulan Raperda dari eksekutif dan 4 Raperda inisiatif DPRD,” kata Abidin.

Kapolres Sumbawa Barat Jadi Teladan, Terima Penghargaan Pembangunan Daerah

Raperda usulan eksekutif, bebernya, antara lain; Perda tentang pelestarian dan pengelolaan cagar budaya, Perda tentang pelayanan publik, Perda tentang penyelenggaraan perpustakaan daerah, dan Perda tentang perlindungan lahan pertanian berkelanjutan. 

“Sementara 4 Raperda inisiatif DPRD, yaitu, Perda pengelolaan sampah, Perda pengembangan ekonomi kreatif, Perda pemberdayaan kelompok sadar wisata, dan Perda tentang perlindungan dan pemberdayaan petani,” terang Abidin Nasar.

Pengedar Sabu di Brang Rea Diringkus, 5,5 Gram Sabu Diamankan

Abidin pun menegaskan, bahwa kedelapan Perda yang disahkan hari ini sebelumnya telah dilakukan uji publik. Termasuk melalui sejumlah tahapan yang seharusnya dilakukan dalam penyusunan sebuah produk hukum daerah.

“Mudah-mudahan Perda yang ditetapkan ini dapat memberikan manfaat bagi masyarakat Sumbawa Barat,” tandas Wakil Ketua DPRD KSB. (kdon/*)

About The Author

Trending

  • 65
    DPRD KSB Telah Sahkan Perda Tentang Pelestarian dan Pengelolaan Cagar Budaya di Sumbawa BaratTaliwang, KOBARKSB.com - Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Sumbawa Barat (KSB) dilaporkan telah mengesahkan Peraturan Daerah (Perda) tentang pelestarian dan pengelolaan cagar budaya di Sumbawa Barat. Perda ini merupakan salah satu dari 8 Perda yang telah disahkan DPRD KSB pada sidang paripurna yang berlangsung pada hari Selasa, (17/10). "Perda…
  • 39
    Kenaikan PPN 12%: Gen Z dan Pengguna Digital Siap-Siap Pengeluaran MembengkakJakarta, KOBARKSB.com - Mulai 1 Januari 2025, Indonesia akan menerapkan tarif Pajak Pertambahan Nilai (PPN) sebesar 12%, menjadikan negara ini bersama Filipina sebagai pemilik tarif PPN tertinggi di kawasan Asia Tenggara. Kenaikan ini, dari sebelumnya 11%, dipastikan akan berdampak pada berbagai aspek perekonomian, terutama bagi masyarakat dan sektor jasa digital.…
  • 36
    Dongkrak Pariwisata Sumbawa Barat, AMMAN Gandeng tiket.com dan Komunitas LokalTaliwang, KOBARKSB.com - PT Amman Mineral Nusa Tenggara (AMMAN) terus berkomitmen memperkuat pariwisata Kabupaten Sumbawa Barat (KSB) melalui pemberdayaan komunitas dan pemanfaatan platform digital. Kolaborasi terbaru dengan tiket.com diharapkan dapat meningkatkan jumlah kunjungan wisatawan dan memberdayakan 13 komunitas lokal, termasuk kelompok sadar wisata, pelaku UMKM, dan komunitas olahraga, melalui pelatihan…
  • 33
    PKS Bentuk Tim “Pilkada”Sekongkang, KOBAR - Dewan Pimpinan Daerah Kabupaten Sumbawa Barat Partai Keadilan Sejahtera (DPD KSB-PKS) telah membentuk tim musyarakah atau tim yang diberikan mandat untuk melakukan tahapan seleksi calon kepala daerah. Ketua DPD PKS, Abidin Nasar SP yang dikonfirmasi melalui selularnya kemarin mengatakan, tim musyarakah yang beranggotakan 7 orang itu sudah mulai…
  • 32
    Tegakkan PERDA, Jangan Tebang PilihSejak 2003 hingga 2018 ini, ada sekitar puluhan produk hukum berupa Peraturan Daerah (PERDA) yang telah diterbitkan Pemerintah Kabupaten Sumbawa Barat (KSB) bersama Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) KSB. Sebagian berjalan, namun tak sedikit pula yang mandul. Bahkan sebagian Perda itu didalam penegakannya terkesan tebang pilih. Kondisi itu mengundang keprihatinan…
  • 32
    Timeline Sejarah KOBARKSB.com      Timeline Sejarah KOBARKSB.com Filter Tahun: Semua 2006 2007-2008 2009 2010 2014 2015 2016-2018 2019 2020 2021-2023 2024 2006 2006 November: Awal mula ide pembentukan KOBAR muncul dari diskusi sekelompok anak muda yang memiliki semangat untuk menghadirkan media lokal yang independen dan informatif. Diskusi ini berlangsung intensif dalam…

Komentar

Tinggalkan Balasan

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses.

Berita Viral

01

Kenaikan PPN 12%: Antara Kebutuhan Negara dan Beban Masyarakat

02

UMKM Sumbawa Siap Bersaing Berkat Bale Berdaya

03

Amman Mineral Raih Dua Penghargaan Nasional untuk Program PAUD di Sumbawa Barat

04

Presiden Jokowi Resmikan Smelter AMMAN di Sumbawa Barat, Tonggak Hilirisasi Industri Menuju Indonesia Maju

05

Kenaikan PPN 12%: Gen Z dan Pengguna Digital Siap-Siap Pengeluaran Membengkak

Berita Populer





Don`t copy text!
×
(function(w,q){w[q]=w[q]||[];w[q].push(["_mgc.load"])})(window,"_mgq");
×
(function(w,q){w[q]=w[q]||[];w[q].push(["_mgc.load"])})(window,"_mgq");