Mataram, KOBARKSB.com – Infront Moto Racing secara resmi mengumumkan kalender event MXGP Tahun 2023. Yang mana untuk seri Indonesia, dijadwalkan akan digelar di 2 lokasi, yakni, di Pulau Lombok dan Pulau Sumbawa, Provinsi Nusa Tenggara Barat (NTB).
“Infront Moto Racing dengan bangga mengumumkan pembaruan Kalender MXGP 2023. Putaran kedua musim 2023 akan diadakan di Riola Sardo, karena MXGP Sardegna akan berlangsung pada tanggal 25 dan 26 Maret. Pada tahun 2023 tempat tersebut akan menjadi tuan rumah balapan MXGP ketiga dalam sejarahnya,” bunyi pengumuman Infront, dikutip dari situs resminya, Sabtu, (14/1).
Sebelumnya, Gubernur NTB, Zulkieflimansyah, menyampaikan, bahwa mulai tahun 2023, minimal ada 4 event balap motor dunia di NTB. Yaitu; World Superbike (WSBK), MotoGP, dan 2 series MXGP.
Itu semua bisa terwujud, karena di NTB telah tersedia 2 sirkuit balap kelas dunia. Yang pertama, Pertamina Mandalika International Street Circuit, yang terletak di Mandalika Lombok. Dan yang kedua, Rocket Motor Circuit, yang terletak di Samota Sumbawa.
Event dunia itu pun, bukan hanya sekali setahun digelar, tetapi rata-rata 2 kali setahun dilaksanakan di NTB. Ini juga berarti, bahwa sepanjang tahun jutaan mata penduduk dunia akan tertuju ke NTB. (klar)
About The Author
Trending di KOBARKSB.com
- 83Pasca suksesnya event Pertamina Grand Prix of Indonesia (MotoGP) digelar pada awal tahun 2022 di Sirkuit Mandalika, Lombok Tengah, Nusa Tenggara Barat (NTB). Pariwisata NTB tampak sudah mulai bergeliat, seiring dengan berakhirnya pandemi Covid-19 yang menjadi kabut hitam industri pariwisata Indonesia. Angka kunjungan wisatawan ke NTB mulai bergerak naik. Pembangunan…
- 68Mataram, KOBARKSB.com - Tak disangka, ternyata hadiah yang diberikan perusahaan Sumitomo Jepang buat Zulkieflimansyah, Gubernur Nusa Tenggara Barat (NTB), sebagai cinderamata adalah beberapa bungkus ikan kering olahan (Jangan Bage; Bahasa Sumbawa) yang telah dikemas secara modern. "Malam ini saya menemani tamu dari Sumitomo Jepang. Salah satu perusahaan tertua di dunia…
- 67Sumbawa, KOBARKSB.com - Loket tiket untuk menonton Kejuaraan Motocross Dunia (MXGP) 2022 di Rocket International Circuit, Samota, Sumbawa, NTB, telah resmi dibuka, Rabu, (1/6). Tiket dijual secara online (tiket.com) dan offline, mulai dari harga Rp 100 ribu hingga Rp 3 juta. "Indonesia akan kembali menjadi host MXGP dunia. Kali ini,…
- 67Sumbawa, KOBARKSB.com - Gubernur Nusa Tenggara Barat (NTB), Zulkieflimansyah, mengajak seluruh pelaku UMKM di NTB untuk tidak menyia-nyiakan event internasional (MXGP) yang digelar di Rocket Motor Circuit, Samota, Sumbawa, NTB, tanggal 24-26 Juni 2022. “MXGP of Indonesia Samota Sumbawa, akan menghadirkan ratusan tenda UMKM untuk para pengusaha lokal Sumbawa dan…
- 66Sumbawa, KOBARKSB.com - MXGP 2022 di Samota, Sumbawa, 24-26 Juni 2022, bukan hanya ajang motocross semata. Di ajang bergengsi dunia ini juga, sederet musisi beken nasional dan internasional dijadwalkan akan pentas di panggung hiburan MXGP Samota, 3 malam berturut-turut. Berikut Susunan Acara Panggung Hiburan MXGP Samota 2022, yang Dirilis Panitia,…
- 66Sumbawa, KOBARKSB.com - Dengan tema “Don’t Kill Music”, Band SLANK dan sederet musisi beken nasional dan internasional dilaporkan akan konser di panggung hiburan Kejuaraan Dunia Motocross (MXGP) 2022 di Rocket Motor Circuit, Samota, Sumbawa, Nusa Tenggara Barat (NTB), dari tanggal 24 hingga 26 Juni 2022. Adapun Susunan Acara Panggung Hiburan…
Eksplorasi konten lain dari KOBARKSB.com
Berlangganan untuk dapatkan pos terbaru lewat email.
Anda harus log masuk untuk menerbitkan komentar.